Category Archives: News

13 Apr

Harga Minyak Sentuh Level Tertinggi dalam Tiga Tahun Lebih

Bisnis.com, JAKARTA – Harga minyak mentah Amerika Serikat (AS) menyentuh level tertinggi dalam lebih dari tiga tahun pada akhir perdagangan Kamis (12/4/2018), di tengah kekhawatiran tercetusnya konflik akibat meningkatnya ketegangan di Timur Tengah yang dapat mengganggu pasokan. Harga minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Mei 2018 naik 25 sen dan berakhir di US$67,07 per

Read More
13 Apr

Pemerintah Bangun 32 Pelabuhan hingga 2019

Jakarta – Pemerintah meningkatkan konektivitas antar daerah. Salah satunya membangun dan mengembangkan 32 pelabuhan hingga 2019. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan sebagai negara kepulauan, konektivitas antar daerah di Indonesia sangat penting penting. “Indonesia sebagai kepulauan telah membangun lebih dari 3.000 pelabuhan terminal untuk mendukung konektivitas. Kita akan membangun sebanyak 32 pelabuhan yang merupakan komitmen

Read More
06 Apr

Penguatan Pasar Modal AS Dongkrak Harga Minyak Dunia

Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak dunia menguat pada perdagangan Kamis (5/4), waktu Amerika Serikat (AS). Penguatan pasar modal AS dan kenaikan harga minyak mentah Arab Saudi yang di luar dugaan menjadi faktor yang mendongkrak harga minyak. Dilansir dari Reuters Jumat (6/4), harga minyak mentah berjangka Brent terkerek US$0,31 menjadi US$68,33 per barel. Peningkatan juga

Read More
06 Apr

Cadangan di AS Diprediksi Naik, Reli Minyak Mentah Menipis

Bisnis.com, JAKARTA – Reli penguatan harga minyak mentah mereda di tengah tanda-tanda kenaikan cadangan minyak lebih lanjut pada kompleks penyimpanan AS yang paling penting. Minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Mei naik 0,3% atau 0,17 poin ke level US$ 63,54 per barel, tertinggi dalam sepekan terakhir, di New York Mercantile Exchange. Kontrak itu

Read More
05 Apr

Pemerintah Klaim Skema Gross Split Dongkrak Investasi Migas

Kementerian ESDM mengklaim penerapan bagi hasil produksi migas dengan skema gross split mampu mendongkrak investasi di kegiatan eksplorasi migas. Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengklaim penerapan bagi hasil produksi minyak dan gas bumi (migas) dengan skema bagi hasil (gross split) mampu mendongkrak investasi di kegiatan eksplorasi migas. Direktur Jenderal

Read More
03 Apr

Awali Pekan, Harga Minyak Merangkak Naik

Harga minyak merangkak naik mengawali pekan ini, yang didorong oleh penurunan aktivitas pengeboran Amerika Serikat. Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak merangkak naik mengawali pekan ini, yang didorong oleh penurunan aktivitas pengeboran Amerika Serikat serta ekspektasi bahwa AS akan memberlakukan sanksi kembali terhadap Iran. Harga West Texas Intermediates (WTI) CLc1 berada di posisi US$65,21 per

Read More
03 Apr

Kenaikan Produksi Minyak Rusia Tekan Harga Minyak Dunia

Harga minyak mentah berjangka Brent turun 2,5 persen menjadi US$67,64 per barel, sedangkan harga minyak mentah WTI turun tiga persen menjadi US$63,01 per barel. Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak dunia jatuh lebih dari dua persen pada perdagangan Senin (2/4), waktu Amerika Serikat (AS). Hal itu dipicu oleh kenaikan produksi minyak mentah Rusia, ekspektasi terhadap

Read More
26 Mar

Tahun Ini, PGN Kian Agresif Bangun Infrastruktur Gas Bumi

Bisnis.com, JAKARTA — PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk. (PGAS) atau PGN akan semakin agresif membangun infrastruktur gas bumi nasional pada tahun ini untuk meningkatkan pemanfaatan produksi gas nasional. Sekretaris Perusahaan PGN Rachmat Hutama mengatakan bahwa pada tahun ini, PGN akan tetap mengembangkan infrastruktur gas bumi untuk memperluas pemanfaatan gas bumi bagi masyarakat. Menurutnya, sejalan

Read More
19 Mar

Pemerintah Gaet Minat Pebisnis Inggris untuk Berinvestasi

Pemerintah meyakinkan para investor Inggris bahwa Indonesia merupakan negara tujuan yang strategis untuk berinvestasi, terutama di sektor infrastruktur. Jakarta, CNN Indonesia — Pemerintah meyakinkan para investor Inggris bahwa Indonesia merupakan negara tujuan yang strategis untuk berinvestasi, terutama di sektor infrastruktur. Hal itu disampaikan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Bambang Brodjonegoro dalam Forum Investasi Infrastruktur Indonesia

Read More