Monthly Archives: January 2021

13 Jan

Banyak Negara Lockdown, Harga Minyak Dunia Merosot

Jakarta – Harga minyak dunia tercatat turun, Senin (11/1). Penurunan ini disebabkan oleh banyaknya negara di dunia yang melakukan pembatasan (lockdown) karena khawatir adanya peningkatan kasus COVID-19. Seiring dengan penurunan harga minyak, dolar Amerika Serikat (AS) tercatat menguat. Penguatan itu didukung oleh harapan adanya stimulus untuk meningkatkan ekonomi terbesar dunia itu. Dikutip dari Reuters, Selasa

Read More
13 Jan

Arab Bakal Pangkas Produksi, Harga Minyak Menguat

Harga minyak mentah dunia meningkat hingga ke posisi US$56,58 per barel setelah Arab Saudi melontarkan rencana pemangkasan produksi. Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak mentah dunia meningkat pada akhir perdagangan Selasa (12/1) waktu Amerika Serikat (AS). Penguatan didorong oleh rencana Arab Saudi untuk membatasi pasokan minyak untuk mengimbangi kekhawatiran pasar terhadap peningkatan kasus penularan covid-19. Mengutip Antara, Rabu

Read More
12 Jan

Harga Minyak Terbang Hingga 7 Persen Akibat Janji Arab

Harga minyak dunia melesat hingga 7 persen sepanjang sepekan kemarin akibat tertopang kebijakan pemangkasan produksi yang dilakukan Arab Saudi. Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak mentah dunia naik hingga 8 persen sepanjang pekan lalu karena didukung janji pemangkasan produksi dari Arab Saudi. Harga minyak juga ditopang peningkatan keuntungan di pasar saham. Melansir Reuters pada Senin (11/1),

Read More
12 Jan

Pertamina Perkuat Transformasi Digital dengan Gandeng Microsoft

Jakarta – PT Pertamina (Persero) melanjutkan program transformasi digital dengan menggandeng Microsoft. Kerja sama ini sekaligus dilakukan untuk mewujudkan inovasi, efisiensi, dan keamanan data operasional perusahaan dari hulu hingga hilir. Penandatanganan pokok-pokok kesepakatan kerja sama atau HoA (head of agreement) dilakukan antara Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati dengan President Director Microsoft Indonesia, Haris Izmee. Penandatanganan

Read More
07 Jan

Stok Minyak AS Turun Tajam, Harga Minyak Dunia Menguat

Harga minyak dunia menguat pada Rabu (6/1), waktu AS. Penguatan dipicu oleh rencana Arab Saudi memangkas produksi dan penurunan tajam stok minyak AS. Jakarta, CNN Indonesia — Harga minyak naik tajam level tertinggi sejak Februari pada akhir perdagangan Rabu (6/1) waktu setempat. Hal tersebut dipicu pengumuman pemangkasan produksi secara sukarela oleh Arab Saudi serta penurunan tajam

Read More
04 Jan

Tahun ini SKK Migas Targetkan 14 Proyek Bakal Beroperasi

Bisnis.com, JAKARTA — Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menargetkan akan ada sebanyak 14 proyek hulu migas yang akan beroperasi atau onstream pada tahun ini. Deputi Operasi SKK Migas Julius Wiratno mengatakan bahwa pada tahun ini untuk proyek non-PSN (proyek strategis nasional) hulu migas ditargetkan sebanyak 12 proyek

Read More
04 Jan

Pandemi Corona, Lifting Minyak RI Capai 706 Ribu Barel/Hari

Jakarta – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK) Migas mencatat lifting minyak bumi sebesar 706 ribu barel per hari hingga 28 Desember 2020. Wakil Kepala SKK Migas Fatar Yani mengungkapkan angka realisasi lifting minyak bumi ini mencapai 100,2% dari target revisi APBN 2020 yang sebesar 705 ribu barel per

Read More
04 Jan

Eijkman Klaim Belum Temukan Mutasi Corona Inggris di RI

Ilustrasi mutasi virus corona. Jakarta, CNN Indonesia — Lembaga Biologi Molekuler (LBM) Eijkman menyatakan varian baru virus corona SARS-CoV-2 dari Inggris belum ditemukan di Indonesia. Kepala LBM Eijkman Amin Soebandrio mengatakan Eijkman masih terus melakukan whole genome sequence dari sampel virus yang ada di Indonesia untuk mendeteksi varian baru itu. “Sejauh ini varian baru yang di Inggris

Read More